This Author published in this journals
All Journal Jurnal Pendidikan
Luke, Moriarti Warjean
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Efektivitas Kemampuan Membaca Permulaan Menggunakan Media Pembelajaran Sandpaper Letter Bagi Anak Cerebral Palsy Nurhastuti, Nurhastuti; Luke, Moriarti Warjean
JURNAL PENDIDIKAN Vol 32 No 2 (2023): July
Publisher : Universitas Veteran Bangun Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32585/jp.v32i2.3629

Abstract

Pelitian ini bertujuan membantu anak untuk bisa membaca permulaan dengan pola KVKV menggunakan Media Pembelajaran Sandpaper Letter bagi anak Cerebal Palsy. Menggunakan metode SSR (Single Subject Research) dengan pola A-B-A2. Penelitian ini dilaksanakan sebanyak 16 kali pertemuan dengan A1 (sebelum Intervensi) sebanyak 5 kali dan anak mendapat poin stabil 30%, B(Intervensi) 7 kali dan anak mendapat poin stabil 88% dan A2 (Setelah dilakukan intervensi) anak mendapatkan poin stabil 92%. Hal ini menunjukkan ada perubahan atas kemampuan membaca permulaan anak Cerebal Palsy Menggunakan media Pembelajaran Sandpaper Letter. Kata -kata Kunci: Membaca Permulaan Pola KVKV, Media Pembelajaran Sandpaper Letter, Cerebal Palsy.