Joy, Joy Lawa Rizky
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Implementasi Active Directory Implementasi Active Directory Menggunakan Server on Premises Untuk Mengatur Rules Pengguna Data Pada PT. Rajawali Berdikari Indonesia: Implementasi active directory menggunakan sistem analisa penelitian dengan alur metode parent-child menggunakan domain controller yang berbeda pada masing-masing user. Joy, Joy Lawa Rizky; Astuti, Puji
Reputasi: Jurnal Rekayasa Perangkat Lunak Vol. 3 No. 2 (2022): November 2022
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/reputasi.v3i2.1587

Abstract

Abstrak - Sistem Autentikasi User merupakan suatu usaha untuk mempermudah pengguna dalam melakukan koneksi jaringan wireless melalui perangkat laptop dan smartphone. Dengan sistem tersebut, hanya tinggal menggunakan username dan password yang berbeda dan unik bagi masing-masing pengguna, permasalahan yang ditemukan beberapa pengguna data dalam bekerja adanya menggunakan akses sharing folder diluar area kantor di PT. Rajawali Berdikari Indonesia. Melakukan proses autentikasi untuk mendapatkan “Access rights” atau hak akses terhadap semua layanan yang terdapat di dalam lingkup jaringan dan lingkup Active Directory (AD). Untuk mengetahui dan memahami bagaimana cara mengatur rules pengguna data dengan metode parent-child maka dibuatkan domain controller yang berbeda pada masing – masing user. dengan metode parent-child menggunakan domain controller yang berbeda pada masing – masing user. Active directory yang telah diimplementasikan saat ini mampu mengobtimalkan kinerja komputer yang lebih berpusat pada Server sehingga aktivitas kinerja komputer pada sistem operasi data pun menjadi cepat. Aktivitas jaringan komputer saat ini dapat bekerja secara optimal karena sudah memiliki rules pengguna data yang berpusat pada server atau disebut dengan Join Domain yang berbasis Server On Premises.