Sakina Nur Hayati, Sakina Nur Hayati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH IMPLEMENTASI DIGITAL ACCOUNTING TERHADAP LAPORAN KEUANGAN UMKM Sakina Nur Hayati, Sakina Nur Hayati; Kafidin Muzakki
KINDAI Vol 21 No 1 (2025): KINDAI
Publisher : JURNAL KINDAI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35972/kindai.v21i1.2075

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh digital accounting melalui penggunaan perangkat lunak Accurate terhadap kualitas laporan keuangan pada UMKM Toko Sembako Pitu di Sidoarjo. Menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, data dikumpulkan melalui wawancara dan observasi terhadap pemilik dan kasir toko. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan Accurate Online meningkatkan efisiensi pencatatan transaksi, penyusunan laporan keuangan, dan pengelolaan persediaan. Laporan keuangan yang dihasilkan menjadi lebih akurat, tertata, dan menunjukkan kinerja keuangan yang positif. Dengan demikian, penggunaan Accurate Online terbukti memberikan dampak positif dalam pengelolaan keuangan UMKM ini. Kata kunci: digital accounting, laporan keuangan, UMKM