Putrayasa, I Dewa Kadek
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA MELALUI MODEL PROJECT BASED LEARNING Pilawinata, I Gede Heri; Putrayasa, I Dewa Kadek; Suryadi, I Putu Agus; Sukerta Yasa, I Nyoman; Sukaesi, Sukaesi; Sari, Nursina
Paedagoria : Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan Vol 15, No 1 (2024): Januari
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/paedagoria.v15i1.17821

Abstract

Abstrak: Pemahaman terkait materi perkalian dan pembagian pecahan adalah konsep materi yang sulit bagi siswa kelas IV SDN 3 CEMAGI. Hal ini di tunjukkan dari rendahnya hasil capaian belajar yang rata-rata dibawah Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM). Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman konsep matematika melalui penerapan model  pembelajaran Project Based Learning (PjBL) pada siswa kelas IV SDN  3 Cemagi. Jenis penelitian yang dilakukan adalah Penelitian Tindakan Kelas menggunakan desain Kemmis dan Mc Taggart yang memiliki empat tahapan (a) Persiapan, (b) Pelaksanaan, (c) Observasi, dan (d) Refleksi dengan subjek dalam penelitian siswa kelas IV SDN 3 Cemagi yang berjumlah 30 orang siswa dengan dua siklus. Data diperoleh dengan menggunakan instrumen lembar soal yang dianalisis melalui statistic deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil N gain pada siklus I memperoleh skor sebesar 0.29 yang termasuk dalam kategori rendah. sedangkan pada siklus II memperoleh N Gain dengan skor sebesar 0.77 yang masuk pada kategori tinggi. Maka dari itu indikator keberhasilan sudah terpenuhi karena perolehan hasil belajar perkalian dan pembagian pecahan siswa telah mencapai peningkatan yang signifikan dengan begitu penerapan model PJBLdapat meningkatkan pemahaman konsep matematika siswaAbstract:  Understanding the material regarding multiplication and division of fractions is a difficult material concept for fourth grade students at SDN 3 CEMAGI. This is demonstrated by the low learning outcomes which on average are below the Minimum Completeness Criteria (KKM). Therefore, this research aims to increase understanding of mathematical concepts through variations in the application of learning models, namely Project Based Learning (PjBL) in class IV students at SDN 3 Cemagi. The type of research carried out is Classroom Action Research using the Kemmis and Mc Taggart design which has four stages (a) Preparation, (b) Implementation, (c) Observation, and (d) Reflection with subjects in the research of class IV students at SDN 3 Cemagi totaling 22 students with two cycles. Data was obtained using test techniques which were analyzed through descriptive statistics. The research results showed that the N gain results in cycle I obtained a score of 0.3862 which was included in the low category. while in cycle II obtained N Gain with a score of 0.7963 which is in the high category. Therefore, the indicators of success have been met because students' learning outcomes of multiplication and division of fractions have achieved a significant increase, so the application of the PJBL model can improve students' understanding of mathematical concepts.