Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Kualitas Assurance Statement yang Merujuk Kepada Standar AA1000AS dan ISAE3000 Serta Usulan Penyeragaman Standar pada Sustainability Report Nasution, Rahmat Arafat; Meiden, Carmel
Syntax Literate Jurnal Ilmiah Indonesia
Publisher : Syntax Corporation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36418/syntax-literate.v9i8.15983

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa sejauh mana kualitas assurance statement atas sustainability report dan bagaimana perbedaan kualitas assurance statement atas sustainability report dari emiten yang terindeks Sri-Kehati. Selain itu juga untuk dapat menilai kualitas assurance statement berdasdarkan standar yang digunakan serta assurace provider yang menerbitkannya. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif. Populasi sararan dalam penelitian ini adalah emiten yang terindeks Sri-Kehati periode 2020-2022. Analisis data menggunakan descriptive content analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas assurance statement atas sustainability report dari emiten terindeks Sri-Kehati keseluruhannya berkategori sedang di dalam semua kategori berdasarkan standar yang digunakan yaitu AA1000AS dan ISAE3000, berdasarkan sektor usaha serta assurance provuder.