This Author published in this journals
All Journal JURNAL EKONOMI
Sari, Fuji Windya
JURNAL EKONOMI

Published : 5 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

PENGARUH EFEKTIFITAS IMPLEMENTASI PRINSIP-PRINSIP GOOD CORPORATE GOVERNANCE DALAM MENURUNKAN TINDAKAN MANAJEMEN LABA DENGAN DEBT TO EQUITY RATIO SEBAGAI VARIABLE MODERATIN (Studi Empiris pada Industri Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia) Sari, Fuji Windya
JURNAL EKONOMI Vol. 6 No. 1 (2016): Jurnal Ekonomi - Februari 2016
Publisher : JURNAL EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh efektifitas implementasi prinsip-prinsip good corporate governanace dalam menurunkan praktek manajemen laba dengan debt to equity ratio sebagai variable moderating. Sample pada penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2009-2011 sebanyak 14 perusahaan.Variable independen pada penelitian ini adalah prinsip-prinsip good corporate governance yaitu prinsip responsibilitas, prinsip akuntabilitas, prinsip transparansi, dan prinsip kewajaran. Manajemen laba sebagai variable dependent dan debt to equity sebagai variable moderatingnya.Berdasarkan hasil analisis regresi berganda, penelitian ini menyimpulkan bahwa, prinsip responsibilitas dan prinsip akuntabilitas berpengaruh positif signifikan terhadap tindakan manajemen laba, prinsip transparansi dan prinsip kewajaran tidak berpengaruh signifikan positif dan debt to equity ratio tidak dapat memoderasi hubungan antara prinsip-prinsip good corporate governance dan manajemen laba.Keyword: earnings management, good corporate governance principle, debt to equity ratio.
ANALISA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN Sari, Fuji Windya
JURNAL EKONOMI Vol. 8 No. 1 (2018): Jurnal Ekonomi - Februari 2018
Publisher : JURNAL EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh faktorfaktor yang mempengaruhi ketepatan waktu penyampaian laporan berupa SizePerusahaan, Curren Ratio (CR) dan Return of Asset ( ROA ) Data yang digunakandalam penelitian ini adalah data perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia.Periode yang digunakan dalam penelitian ini adalah selama 3 tahun, mulaidari tahun 2015 sampai dengan tahun 2017 pada Perusahaan Manufaktur yangterdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik pemilihan sampel menggunakan metodepurposive sampling. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder dan totalsampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 24 perusahaan (24 perusahaanx 3 tahun pengamatan) yang telah dipilih berdasarkan kriteria yang telahditentukan. Metode analisa data yang digunakan adalah analisis regresi linierberganda.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Ukuran Perusahaan (Size)berpengaruh terhadap Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan,sedangkan Likuiditas (CR) dan Profitabilitas (ROA) tidak berpengaruh terhadapKetepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan pada Perusahaan Manufakturyang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2015 sampai dengan 2017.Penelitian selanjutnya disarankan agar dapat memperluaskan sampel penelitian,menambah variabel dan memperpanjang periode penelitian.Kata kunci : Ukuran Perusahaan, Likuiditas, Profitabilitas dan KetepatanWaktu Penyampaian Laporan Keuangan
TELAAH REKONSILIASI LAPORAN KEUANGAN KOMERSIL TERHADAP PERHITUNGAN KOREKSI PAJAK SESUAI UNDANG-UNDANG PERPAJAKAN Sari, Fuji Windya
JURNAL EKONOMI Vol. 5 No. 2 (2015): Jurnal Ekonomi - Agustus 2015
Publisher : JURNAL EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan melakukan analisis perhitungan koreksi pajak terhadaplaporan keuangan tahunan yang di publikasi dengan metode analisa rekonsiliasi koreksipajak perusahaan sesuai undang-undang pajak. Membuat perbandingan laporan pajakpenghasilan terhutang perusahaan pada periode yang bersangkutan.Koreksi yang terjadi pada laporan keuangan komersil PT Mf adalah koreksi pajakbeda waktu yaitu pada akun penyusutan dan imbalan kerja, sedangkan koreksi fiskal bedawaktu terdapat pada akun pendapatan lain-lain, beban representatif, beban kesejahteraankaryawan, beban umum dan rupa-rupa, beban penghapusan piutang, efek dari koreksi pajakyang dilakukan mempengaruhi laporan laba/ rugi. Mengakibatkan laba bersih perusahaanmeningkat pajak terutang menjadi lebih besar.Kesimpulan perusahaan ditahun mendatang harus lebih hati – hati dan memperhatikanterhadap akun yang terkoreksi agar koreksi yang terjadi tidak menimbulkan pajakpenghasilan yang terutang menjadi lebih besar sebelum adanya koreksi pajak dilakukan.Menyarankan perusahaan untuk melakukan penilai aktuaris terhadap imbalan kerja agar dapatdiakui sebagai pendapatan atau beban, serta membuat perencanaan pajak untuk satu tahunpajak.Kata kunci : Koreksi pajak, pajak penghasilan, laporan keuangan.
RELEVANSI AGRESIVITAS PAJAK DAN TAX PLANNING TERHADAP PRICE BOOK VALUE (PBV) RATIO PERUSAHAAN Sari, Fuji Windya
JURNAL EKONOMI Vol. 7 No. 1 (2017): Jurnal Ekonomi - Februari 2017
Publisher : JURNAL EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh agresivitas pajak (TaxAvoid) dan perencanana pajak (tax planning) terhadap nilai perusahaan (PBV ratio) pada perusahaa go public perusahaan manufaktur sub sektor otomotif di bursa efek Indonesia selama periode 2011-2015. Populasi penelitian adalah 12 perusahaan terseleksi jumlah sample adalah 6 perusahaan yang memenuhi persyaratan. Data bersumber dari data keuangan yang dipublikasi. tehnik analisis yang digunakan adalah uji asumsi klasik, analisi regresi berganda, ujit dan uji f untuk mengambarkan tingkat hubungan antar variable. Hasil penelitianABSTRACTthis study performed to examine the effect of tax avoid, tax planning and value firm (PBV Ratio) in companies go public of manufacture sub sector otomitif in Indonesia Stock Exchange over periode 2011-2015. The population of this research is 12 and only 6 companies include criteria. The data is obtained based on corporate financial reporting that at publication. The analysis technique used here is analysis regresionKeywords : Agresivition tax, Tax avoid, tax Planning, PBV ratio, taxation
PENGARUH DANA ALOKASI UMUM (DAU) DAN DANA BAGI HASIL (DBH) TERHADAP PENGALOKASIAN BELANJA MODAL DI KABUPATEN CILACAP Yulian, Tri Nurindahyanti; Sari, Fuji Windya
JURNAL EKONOMI Vol 8, No 2 (2018): Jurnal Ekonomi - Agustus 2018
Publisher : JURNAL EKONOMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research was conducted with the aim of analyzing the effect of the GeneralAllocation Fund (DAU), Revenue Sharing Funds (DBH) on the allocation of CapitalExpenditures. The researcher conducted research in Cilacap Regency and used secondarydata in the form of Budget Realization Reports from 2011 to 2017.Testing the hypothesis in this study using multiple linear regression analysis. Theresults showed that partially the DAU and DBH had an effect on the allocation of capitalexpenditure. Simultaneously DAU and DBH also affect the allocation of capital expenditure.Keywords: DAU, DBH, Capital Expenditure