Tafaib , Ancilia Salvatory Glorystefin
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Intensitas Modal, Ceo Retirement, Dan Growth Opportunity Terhadap Prudence Akuntansi Tafaib , Ancilia Salvatory Glorystefin; Mulia, Teodora Winda
Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi (Jebma) Vol. 4 No. 2 (2024): Artikel Periode Juli 2024
Publisher : Yayasan Cita Cendikiawan Al Kharizmi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/jebma.v4i2.4219

Abstract

Laporan keuangan yang telah disajikan oleh perusahaan merupakan bukti bahwa manajemen perusahaan bertanggung jawab dalam mengelola seluruh sumber daya yang ada di perusahaan, dalam menyusun laporan keuangan, perusahaan juga diberikan hak dan kebebasan untuk memilih prinsip-prinsip akuntansi yang akan digunakan dalam menyajikan laporan keuangannya. Perusahaan akan menggunakan metode akuntansi yang dianggap dapat menguntungkan bagi perusahaan sehingga apabila terjadi kondisi dimana perekonomian perusahaan sedang mengalami kesulitan, perusahaan dapat meminimalisir kerugian yang akan terjadi pada perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh capital intensity, CEO retirement, dan growth opportunity, terhadap prudence akuntansi. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2019-2021. Metode pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh 63 perusahaan dalam kurun waktu 3 tahun. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dengan alat bantu aplikasi SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa capital intensity berpengaruh positif terhadap prudence akuntansi, CEO retirement berpengaruh terhadap prudence akuntansi.