Ilham, Aldi Naufal
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PERAN FAKTOR-FAKTOR EKONOMI YANG MEMPENGARUHI PENGENTASAN KEMISKINAN DI INDONESIA Ilham, Aldi Naufal; Dian Octaviani
Jurnal Ekonomi Trisakti Vol. 4 No. 1 (2024): April
Publisher : Lembaga Penerbit Fakultas EKonomi dan BisnisĀ 

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/jet.v4i1.16560

Abstract

Variabel GDP dan TPT berpengaruh signifikan terhadap angka kemiskinan di Indonesia. GDP berpengaruh negatif terhadap kemiskinan, dapat diartikan bahwa pertumbuhan ekonomi di Indonesia semakin meningkat sehingga tingkat kesejahteraan masyarakat meningkat. Berbeda dengan tingkat pengangguran, semakin tinggi tingkat pengangguran maka semakin besar tingkat kemiskinan yang dialami Indonesia. Dengan pengaruh yang signifikan, pertumbuhan ekonomi dan pengangguran menjadi variabel utama yang perlu dibenahi oleh pemerintah Indonesia dalam melaksanakan pengentasan kemiskinan dan menjamin kesejahteraan rakyat Indonesia.