Bantali, Nurain
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN DAN ARUS KAS OPERASIONAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA BANK PEMBANGUNAN DAERAH YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2022 Bantali, Nurain; Dama, Hais; Podungge, Robiyati
JAMBURA: Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis Vol 7, No 2 (2024): JIMB - VOLUME 7 NOMOR 2 SEPTEMBER 2024
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jimb.v7i2.27427

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kebijakan dividen dan arus kas operasional terhadap nilai perusahaan pada bank pembangunan daerah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2022 secara parsial maupun simultan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder sebanyak 30 data yang terdiri dari 10 tahun data pada 3 perusahaan perbankan. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) kebijakan dividen (Dividend Per Share) berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan (Price Earning Ratio) pada Bank Pembangunan Daerah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2013-2022. (2) arus kas operasional berpengaruh positif tidak signifikan terhadap nilai perusahaan (Price Earning Ratio) pada Bank Pembangunan Daerah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2013-2022. (3) kebijakan dividen (Dividend Per Share) dan arus kas operasional secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan (Price Earning Ratio) pada Bank Pembangunan Daerah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2013-2022 dengan koefisien determinasi sebesar sebesar 20,63%. Sisanya sebesar 79,37% dipengaruhi variabel lainnya seperti rasio likuiditas, kebijakan manajemen, rasio aktivitas perusahaan, rasio profitabilitas, rasio solvabilitas (leverage) dan keadaan makro ekonomi serta faktor teknikal lainnya yang berdampak pada keadaan keuangan atau nilai perusahaan.