Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

TINJAUAN PENERAPAN MANAJEMEN WAKTU DI FRONT OFFICE MALAKA HOTEL BANDUNG Maryunizah, Dewi; Yogassara, Maharani Sylvia Ferliani
SECAD Vol 4 No 2 (2024): JURNAL SECAD
Publisher : SECAD

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian yang ini berjudul “Tinjauan Penerapan Manajemen Waktu di Front OfficeMalaka Hotel Bandung.” Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui TinjauanPenerapan Manajemen Waktu di Front Office Malaka Hotel Bandung. Metode Penelitian yang dilakukan bersifat deskriptif analisis yaitu penulis menggambarkan hasil observasi dan menganalisa data-data yang diperoleh di lapangan, serta untuk penerapan manajemen waktu di Front Office Malaka Hotel Bandung sudah terlaksana dengan baik dengan hasil rata-rata 4,59. Setelah melakukan analisis dan pembahasan masalah, penulis memperoleh kesimpulan bahwa ”Tinjauan Penerapan ManajemenWaktu di Front Office Malaka Hotel Bandung” sudah berjalan dengan baik.