Ayunda, Shinta Bella Dwi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Literasi Digital terhadap Peningkatan Kompetensi Belajar Siswa Kelas 12 SMA Unggulan Amanatul Ummah Surabaya Ayunda, Shinta Bella Dwi
Journal of Management, Education and Communication Vol. 1 No. 1 (2023): March
Publisher : Dimar Jaya Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64685/jmec.v1i1.6

Abstract

Penelitian ini membahas tentang pengaruh Literasi Digital Terhadap Peningkatan Kompetensi Belajar Siswa Kelas 12 SMA Unggulan Amanatul Ummah Surabaya. Berdasarkan hasil penelitian yang telah penulis lakukan, bahwa penerapan literasi digital berpengaruh kuat terhadap peningkatan pembelajaran siswa di SMA Unggulan Amanatul Ummah Surabaya. Hal tersebut dibuktikan berdasarkan hasil pengujian yang telah dijelaskan diatas yaitu setelah dilaksanakan Uji T menggunakan IBM SPSS statistik 24 didapatkan nilai signifikan sebesar 0, 00. nilai signifikan lebih kecil dari 0,05 menunjukkan bahwa Ho ditolak dan ha diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pengaruh literasi digital mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Peningkatan Kompetensi Belajar Siswa Kelas 12 SMA Unggulan Amanatul Ummah Surabaya.