Syifa Umar, Asma
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kemampuan Pemahaman Gerakan Sholat melalui Metode Demonstrasi pada Anak Kelompok B di RA Al-Ma’arif Kelurahan Dulomo Selatan Kota Gorontalo Syifa Umar, Asma
Early Childhood Islamic Education Journal Vol. 5 No. 01 (2024): Early Childhood Islamic Education Journal
Publisher : LP2M IAIN Sultan Amai Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan yang akan dibahas dalam penelitian  ini yakni bagaimana meningkatkan kemampuan pemahaman gerakan sholat melalui metode demonstrasi pada anak kelompok B di RA AL-MA’ARIF kelurahan dulomo selatan kota gorontalo. Model penelitian adalah penelitian tindakan kelas oleh Kemmis Mc Tagart. Subjek penelitian yakni anak usia 5-6 tahun kelompok B di RA Al-Ma’arif yang berjumlah 15 siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara Observasi, Wawancara dan Dokumentasi. Desain Penelitian memiliki empat model yaitu : Pengematan, Perencanaan, Tindakan dan Refleksi. Hasil Penelitian menunjukan penggunaan metode demonstrasi untuk meningkatakan kemampuan pemahaman gerakan  sholat dapat dilihat dari  presentase yang didapatkan pada  praobservasi yang didapat yaitu 41.27%, kemudian peningkatan pada siklus I dengan presentase 65.73% dan siklus II dengan presnetase 89.47% seseuai dengan target peneliti. Maka dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode demonstrasi untuk meningkatkan kemampuan pemhaman gerakan sholat pada anak kelompok B di RA AL-MA’ARIF Kelurahan Dulomo Selatan Kota Gorontalo dapat meningkatakan kemampuan pemahaman gerakan sholat.