Nadzifah, Mila Nada
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KONTRIBUSI BEBAN KERJA DALAM MENINGKATKAN KINERJA PEGAWAI PADA DINAS SOSIAL KABUPATEN PRINGSEWU Nadzifah, Mila Nada
Jurnal Jejama Manajemen Malahayati Vol 3, No 1 (2023): Volume 3 Nomor 1, Juni 2023
Publisher : Universitas Malahayati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33024/jejama.v3i1.7718

Abstract

Beban kerja merupakan kapasitas seseorang yang dihabiskan dalam menyelesaikan tugas dari pimpinan, bisa dilihat dari banyaknya tugas yang perlu dilaksanakan, penggunaan waktu, dan perspektif pegawai mengenai tugas-tugas yang diselesaikan. Masalah pada penelitian ini yaitu bagaimana kontribusi beban kerja dalam meningkatkan kinerja pegawai pada Dinas Sosial Kabupaten Pringsewu. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kontribusi beban kerja dalam meningkatkan kinerja pegawai pada Dinas Sosial Kabupaten Pringsewu.Adapun penggunaan metode secara kuantitatif serta data dikumpulkan dengan kuesioner. Populasi yang digunakan yakni 28 orang yang keseluruhnya sebagai sampel. Analisis data digunakan yakni regresi linier sederhana dan hipotesis dilakukan dengan uji-t.Dari hasil analisis diperoleh bahwa secara signifikan Beban Kerja memberikan pengaruh terhadap Kinerja pegawai yang dibuktikan oleh t-hitung 2,527 > t-tabel 1.706. Kontribusi Beban Kerja sebesar 19,7% adapun sisanya dipengaruhi dari faktor yang tidak dilakukan identifikasi pada penelitian ini.