Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JUDIS : Jurnal Multidisiplin dan Sains

PENGARUH KREATIVITAS DAN SOFT SKILL TERHADAP PRESTASI MAHASISWA UNIVERSITAS DHARMAWANGSA Arpandi, Ahmad Fikri; Firah, Al
JUDIS : Jurnal Multidisiplin dan Sains Vol 1, No 1 (2024): September
Publisher : Compart Digital

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63854/jms.v1i1.2

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi pengaruh kreativitas dan soft skill terhadap prestasi mahasiswa di Universitas Dharmawangsa. Data sebanyak 120 responden, menggunakan kuesioner, analisis regresi berganda. Hasil uji statistik menunjukkan nilai thitung > ttabel (4,423 >1,980), Sig.0,000 < 0,05 berarti kreatifitas memiliki pengaruh yang signifikan terhadap prestasi mahasiswa di Universitas Dharmawangsa. Nilai thitung > ttabel (6,674 > 1,980), Sig. 0,000 < 0,05 berarti soft skill memiliki pengaruh yang signifikan terhadap prestasi mahasiswa di Universitas Dharmawangsa. Uji F diperoleh nilai Fhitung > Ftabel (232,593 > 3,07) berarti kreativitas dan soft skill memiliki pengaruh signifikan terhadap prestasi mahasiswa. Hal ini mendukung ide bahwa pendidikan tinggi perlu mengadopsi pendekatan holistik dalam pengembangan mahasiswa, dengan mempertimbangkan peran sentral kreativitas dan soft skill. Institusi dapat memperkaya kurikulum formal dengan integrasi pengembangan soft skill, menyediakan dukungan terhadap inisiatif kreatif mahasiswa, meningkatkan fasilitas dan kegiatan ekstrakurikuler yang mendorong pengembangan hal tersebut.Kata Kunci : Kreativitas, Soft skill, Prestasi Mahasiswa