This Author published in this journals
All Journal Jurnal Psikoedukasia
oktaviaaripratiwi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Psikoedukasia

PERAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MENGATASI KONFLIK INTERPERSONAL SISWA DI SMP NEGERI 32 SEMARANG oktaviaaripratiwi
Jurnal Psikoedukasia Vol. 3 No. 1 (2025): Psikoedukasia
Publisher : Prodi Bimbingan dan Konseling universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/wdgn4117

Abstract

Abstrak Latar belakang yang mendorong penelitian ini adalah proses peran guru BK dalam mengatasi konflik interpersonal siswa di lingkungan sekolah. Penelitian ini terfokus pada proses peran guru BK dalam mengatasi konflik interpersonal siswa di lingkungan sekolah SMP Negeri 32 Semarang. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana peran guru BK dalam mengatasi konflik interpersonal siswa di lingkungan sekolah. Metode penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data yaitu wawancara dan dokumentasi. Subjek penelitian meliputi siswa kelas 8,guru wali kelas ,kesiswaan dan guru BK SMP Negeri 32 Semarang. Validasi data dilakukan dengan triangulasi untuk membuktikan keabsahan data yang di peroleh. Teknik analisis data dilakukan dengan tahap data reduction, data display, conclusion Drawing/verification (penarikan kesimpulan/verifikasi). Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran guru Bimbingan dan Konseling dalam mengatasi konflik interpersonal siswa di sekolah yaitu dengan memberikan konseling individu kepada siswa yang mempunyai masalah konflik interpersonal siswa dengan memanggil siswa ke ruang BK untuk menceritakan permasalahan yang terjadi, kemudian permasalahan ditelaah dengan baik untuk diselesaikan masalahnya.