Jurnal Psikoedukasia
Vol. 3 No. 1 (2025): Psikoedukasia

PERAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MENGATASI KONFLIK INTERPERSONAL SISWA DI SMP NEGERI 32 SEMARANG

oktaviaaripratiwi (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Nov 2025

Abstract

Abstrak Latar belakang yang mendorong penelitian ini adalah proses peran guru BK dalam mengatasi konflik interpersonal siswa di lingkungan sekolah. Penelitian ini terfokus pada proses peran guru BK dalam mengatasi konflik interpersonal siswa di lingkungan sekolah SMP Negeri 32 Semarang. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana peran guru BK dalam mengatasi konflik interpersonal siswa di lingkungan sekolah. Metode penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data yaitu wawancara dan dokumentasi. Subjek penelitian meliputi siswa kelas 8,guru wali kelas ,kesiswaan dan guru BK SMP Negeri 32 Semarang. Validasi data dilakukan dengan triangulasi untuk membuktikan keabsahan data yang di peroleh. Teknik analisis data dilakukan dengan tahap data reduction, data display, conclusion Drawing/verification (penarikan kesimpulan/verifikasi). Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran guru Bimbingan dan Konseling dalam mengatasi konflik interpersonal siswa di sekolah yaitu dengan memberikan konseling individu kepada siswa yang mempunyai masalah konflik interpersonal siswa dengan memanggil siswa ke ruang BK untuk menceritakan permasalahan yang terjadi, kemudian permasalahan ditelaah dengan baik untuk diselesaikan masalahnya.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

pedu

Publisher

Subject

Education

Description

JOURNAL OF PSIKOEDUKASIA is a scientific journal of ideas and research results in the field of Guidance and Counseling, published by the Guidance and Counseling Study Program, Faculty of Education, Universitas PGRI Semarang. The purpose of this journal publication is to disseminate research results ...