Sulaiman, Phooja Layla
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

VALIDITAS DAN PRAKTIKALITAS MEDIA PEMBELAJARAN STRUKTUR ATOM BERBASIS INSTAGRAM UNTUK MENINGKATKAN LITERASI KIMIA SISWA Sulaiman, Phooja Layla; Andromeda, Andromeda
SCIENCE : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika dan IPA Vol. 5 No. 4 (2025)
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia (P4I)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51878/science.v5i4.7551

Abstract

The development of information and communication technology in the digital age has brought about major changes in the world of education. Students are now required not only to understand scientific concepts, but also to be able to think critically, creatively, and be tech-savvy. Abstract material on atomic structure requires visual, interactive, and contextual learning media. This study aims to develop Instagram-based learning media on atomic structure material for Phase E of senior high school/MA as a means to improve students' chemistry literacy. This study uses the Plomp development model through the Educational Design Research (EDR) approach, which includes three stages: preliminary research, prototyping phase, and assessment phase. Validation by five experts showed an Aiken's V value of 0.91, which is considered valid, and its practicality was tested by teachers and students with an average score of 93.6%, which is considered very practical. The results of the study show that this Instagram-based learning is considered interesting, easy to use, and capable of displaying abstract concepts of atomic structure in a contextual and interactive visual form and has been proven to support the improvement of students' chemistry literacy. Thus, Instagram-based learning media is suitable for use as an effective digital learning innovation in line with the Merdeka Curriculum, as it is capable of creating active, contextual, and student-centered learning. ABSTRAKPerkembangan teknologi informasi dan komunikasi di era digital membawa perubahan besar dalam dunia pendidikan. Siswa kini dituntut tidak hanya memahami konsep sains, tetapi juga mampu berpikir kritis, kreatif, dan melek terhadap teknologi. Materi struktur atom yang bersifat abstrak memerlukan media pembelajaran yang visual, interaktif, dan kontekstual.. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berbasis media sosial Instagram pada materi struktur atom Fase E SMA/MA sebagai sarana untuk meningkatkan literasi kimia siswa. Penelitian ini menggunakan model pengembangan Plomp melalui pendekatan Educational Design Research (EDR) yang meliputi tiga tahap: preliminary research, prototyping phase, dan assessment phase. Validasi oleh lima orang ahli menunjukkan nilai Aiken’s V sebesar 0,91 yang termasuk kategori valid, serta diuji kepraktisannya oleh guru dan siswa dengan rata-rata skor 93,6% dengan kategori sangat praktis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran berbasis Instagram ini dinilai menarik, mudah digunakan, dan mampu menampilkan konsep abstrak struktur atom dalam bentuk visual yang kontekstual dan interaktif serta terbukti dapat mendukung peningkatan literasi kimia siswa. Dengan demikian, media pembelajaran berbasis Instagram layak digunakan sebagai inovasi pembelajaran digital yang efektif dan sesuai dengan Kurikulum Merdeka, karena mampu menciptakan pembelajaran yang aktif, kontekstual, dan berpusat pada siswa.