This Author published in this journals
All Journal Senadika
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Pendapatan dan Tingkat Keuntungan Usaha Tahu di Desa Balung Kecamatan Kendit Kabupaten Situbondo Umam, Moh Syafi’ul; Afandi, Afandi; Rozak ZA, Moh Afandi
PROSIDING SENADIKA : Seminar Nasional Akademik Vol 1 No 1 (2024): PROSIDING SEMINAR NASIONAL AKADEMIK (SENADIKA) 2024
Publisher : PROSIDING SENADIKA : Seminar Nasional Akademik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Analisis Pendapatan dan Tingkat Keuntungan Usaha Tahu di Desa balung kecamatan kendit kabupaten situbondo. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pendapatan dan Tingkat keuntungan yang diperoleh usaha tahu di Desa balung. Penelitian ini dilakukan pada bulan desember 2024. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian adalah sampel jenuh dengan jumlah responden 2 orang pengusaha. Data dianalisis untuk memperoleh biaya total, penerimaan dan pendapatan serta serta Tingkat keuntungan. Hasil pada penelitian menunjukkan bahwa rata-rata pendapatan pengusaha tahu di Desa balung sebesar Rp.10.000.000/bulan dengan tingkat keuntungan sebesar 0,28.