Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PEMANFAATAN TEKNOLOGI DIGITAL DALAM PEMASARAN PRODUK PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA Sifda Lainufar; Kharis Fadlullah Hana
Jariyah: Jurnal Ilmu Akuntansi dan Keuangan Syariah Vol. 2 No. 2 (2025): JARIYAH : Jurnal Ilmu Akuntansi dan Keuangan Syariah
Publisher : Program Studi Akuntansi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Datokarama Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24239/jariyah.v2i2.3983.284 -303

Abstract

Perkembangan teknologi digital telah mengubah lanskap pemasaran produk perbankan, termasuk dalam sektor perbankan syariah di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana bank-bank syariah memanfaatkan teknologi digital dalam memasarkan produk mereka guna meningkatkan daya saing, memperluas jangkauan pasar, serta memenuhi kebutuhan nasabah yang semakin digital-savvy. Melalui pendekatan kualitatif dengan studi literatur, analisis data sekunder, serta wawancara dengan praktisi perbankan syariah, ditemukan bahwa media sosial, aplikasi mobile banking, website interaktif, dan konten edukatif merupakan alat utama dalam strategi pemasaran digital. Setiap bank seperti BSI, Muamalat, BCA Syariah, BTPN Syariah, dan CIMB Niaga Syariah menerapkan pendekatan berbeda yang disesuaikan dengan segmen pasar mereka. Meskipun terdapat berbagai tantangan seperti keterbatasan literasi digital dan infrastruktur teknologi, inovasi yang berkelanjutan, edukasi digital, serta penguatan keamanan informasi menjadi kunci dalam keberhasilan pemasaran digital syariah ke depan. Penelitian ini memberikan wawasan mengenai pentingnya transformasi digital yang terarah dan berbasis nilai-nilai syariah dalam pengembangan industri perbankan syariah di era digital.
Dynamics of Functionality and Usability of the Use of BSI Mobile and BYOND by BSI on Public Preferences in Transactions Silvia Maulida; Alfiyah Nururokhmah; Kharis Fadlullah Hana
IJIEF: Indonesian Journal of Islamic Economics and Finance Vol. 8 No. 2 (2025): Indonesian Journal of Islamic Economics and Finance
Publisher : Department of Islamic Economics, Postgraduate Program, UIN Kiai Haji Achmad Siddiq, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35719/ijief.v8i2.2324

Abstract

In the digital age, the adoption of banking services through mobile applications is increasingly important. Although BSI Mobile and BYOND by BSI offer various features to make transactions easier, the level of use of these apps varies among customers. This study aims to analyze the influence of functionality, usability (ease of use), and user feedback on public preferences in using two mobile banking applications owned by Bank Syariah Indonesia (BSI), namely BSI Mobile and BYOND by BSI. The method used was a comparative quantitative approach, with data collection through a questionnaire involving 74 respondents who were active users of both applications. Data analysis was carried out through validity, reliability, classical assumption tests (normality, multicollinearity, heteroscedasticity), and multiple linear regression. The results showed that only the usability variable had a positive and significant influence on public preferences (p = 0.015), while functionality (p = 0.252) and user feedback (p = 0.056) had a positive but insignificant effect. These findings emphasize that ease of use is prioritized by the public over the number of features or developers' responses to user feedback. The implications of this study emphasize the importance of improving interface and user experience aspects to encourage the wider adoption of mobile banking services.