Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Rancang Bangun Rangka Mesin Pemotong Adonan Kerupuk Rambak Tapioka Dengan Sistem Mekanik Otomatis Kapasitas 100 Kg/Jam Muslim, Muhammad Daris; Ilham, M. Muslimin; Rhohman, Fatkur
Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi) Vol. 7 No. 1 (2023): PROSIDING NSEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI TAHUN 2023
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/inotek.v7i1.3465

Abstract

Latar belakang : Usaha mikro krupuk tapioka merupakan bisnis rumahan yang banyak digeluti oleh beberapa keluarga di Kabupaten Kediri. Usaha rumahan tersebut biasanya menghadapi masalah yang sama: efisiensi dan produktivitas yang rendah. Problem ini terjadi karena bagian dari proses pembuatan kerupuk tapioka yang masih tradisional yang membutuhkan waktu yang lama untuk dipotong dan diiris. Pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif sebagai pendekatan utama. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang atau mendesain sesuatu. rancang bangun rangka pemotong kerupuk. Hasil dari penelitian ini saya dapat melakukan perancangan bangun rangka mesin pemotong adonan krupuk tapioka dibuat dengan kecepatan potong mencapai 100 kg/jam.