This Author published in this journals
All Journal Jurnal Ilmiah Syi'ar
Nelly Marhayati
Pascasarjana Institut Agama Islam Negeri Bengkulu, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pendidikan Seks bagi Anak dan Remaja: Persfektif Psikologi Islam Nelly Marhayati
Jurnal Ilmiah Syi'ar Vol 21, No 1 (2021): June 2021
Publisher : UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29300/syi'ar.v21i1.10463

Abstract

Tujuan pendidikan seks menurut Islam adalah dalam rangka untu melindungi kehormatan dan keselamatan juga kesucian diri anak di tengah-tengah masyarakat. Menurut psikologi mengenalkan pendidikan seks sedini mungkin untuk anak lebih baik. Islam sebenarnya sudah menjelaskan tentang pendidikan seks dalam al-Qur'an dan As-Sunnah. Dimana dijelaskan bahwa pendidikan seks jangan lagi dianggap sebagai sesuatu yang tabu oleh karenanya perlu dimulai pengenalannya sejak dini. Hal penting yang harus diingat saat memberikan pendidikan seks adalah sesuai dengan usia dan tingkat kecerdasan anak. Dalam tulisan ini akan dipaparkan beberapa cara mengajarkan pendidikan seks persfketif psikologi Islam yang merujuk kepada al-Qur’an dan Hadis.