M. Febryansyah Hadi Putra
Universitas Bhayangkara Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pembuatan Keripik Pisang Bu Sami Penguatan UMKM Dengan Pengembangan Varian Rasa Produk Keripik Pisang di Desa Dayurejo Kecamatan Prigen Kabupaten Pasuruan M. Febryansyah Hadi Putra; Rizka Ardiana Fitrianti; Eko Prasetyo
Semar: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 1 (2025): Semar: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Bhayangkara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54732/semarjpkm.v1i1.1

Abstract

Kripik pisang adalah camilan populer yang memiliki cita rasa manis dan gurih pada produk keripik pisang milik Bu Sami Di Desa Dayurejo Kecamatan Prigen Kabupaten Pasuruan, memiliki permasalahan yaitu kurangnya inovasi pada produk sehingga tujuan dari kegiatan iniĀ  membantu meningkatkan kualitas produk dengan memberikan inovasi varian rasa baru. Hasil dari kegiatan ini respon pasar dari hasil upaya percobaan pemasaran di Pasar Sruworejo, Hutan Cempaka, Desa Dayurejo, adanya variasi rasa menunjukkan banyak dilirik dan diminati oleh pengunjung pasar hal ini membuktikan bahwa inovasi varian rasa pada keripik pisang Bu Sami berhasil semakin menarik minat konsumen.