This Author published in this journals
All Journal Rachana Interior
Rahmadina Firamadhani
Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis dan Usulan Desain Fasilitas RTH Gedung B UIN Maulana Malik Ibrahim Malang dengan Pendekatan Personal Space dan Territory Dewi Rofifatun Nur Afiyanti; Chalida Mutia Az-Zahra; Rahmadina Firamadhani
Rachana Interior Vol. 2 No. 02 (2025): October
Publisher : UPN Veteran Jawa Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33005/rachanainterior.v2i02.57

Abstract

Ruang Terbuka Hijau (RTH) memiliki peran penting dalam menciptakan lingkungan kampus yang mendukung aktivitas akademik dan sosial pengguna. Namun fasilitas RTH pada gedung B Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang kurang optimal dalam memenuhi kebutuhan penggunanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi fasilitas RTH Gedung B UIN Maulana Malik Ibrahim Malang dalam memenuhi kebutuhan personal space dan territory penggunanya, serta merancang usulan desain yang mendukung kenyamanan psikologis dan interaksi sosial mahasiswa melalui pendekatan arsitektur perilaku. Metode yang digunakan adalah studi kasus dengan pengambilan data menggunakan observasi behavioral map. Hasil penelitian diwujudkan dalam usulan desain dengan konsep interconnect pavilion, terdiri dari 4 tipe desain pavilion yang menyediakan personal space dan territory sekunder untuk mahasiswa. Desain meliputi penyediaan area duduk yang nyaman, penataan jalur pejalan kaki yang lebih efisien dan terarah yang mengintegrasikan elemen lanskap dengan baik.  Keterbatasan penelitian ini adalah usulan konsep desain yang masih belum diuji secara empiris dan membutuhkan penelitian lanjutan untuk melihat efektivitasnya.