Mulyadi, Gabriella Miapistia
Jurnal e-Komunikasi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Relationship Maintenance Dalam Commited Romantic Relationship Pasangan Suami Istri yang Menjalani Commuter Marriage Mulyadi, Gabriella Miapistia
Jurnal e-Komunikasi Vol 5, No 1 (2017): Vol 5, no 1 February 2017
Publisher : Jurnal e-Komunikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (196.053 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui relationship maintenance yang dilakukan oleh pasangan suami istri yang sedang menjalani commuter marriage. Penelitian ini mengunakan pendekatan kualitatif, jenis penelitian deskriptif, dengan metode penelitian studi kasus. Teori yang digunakan adalah relationship maintenance yang membahas lima aspek yaitu, positif, keterbukaan, kepastian, jaringan sosial dan berbagi tugas. Commited Romantic Relationship dibagi menjadi tiga dimensi besar yaitu gairah, komitmen, dan keintiman. Adapun Commuter Marriage terjadi karena faktor ekonomi, faktor pekerjaan, dan faktor pendidikan. Hasil penelitian ini menunjukkan empat temuan, yaitu sikap positif memupuk hubungan jangka panjang, keterbukaan untuk memperkuat kepercayaan dan meminimalisir konflik, kepastian mempengaruhi tujuan akhir berhubungan, dan terakhir peran pasangan dalam berbagi tugas.