Tanu, Jonathan Edward
Jurnal e-Komunikasi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Representasi Kriminalitas Pink Panther Dalam Film Dokumenter Smash & Grab Tanu, Jonathan Edward
Jurnal e-Komunikasi Vol 6, No 1 (2018): VOL 6, NO 1 FEBRUARY 2018
Publisher : Jurnal e-Komunikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2324.96 KB)

Abstract

Penelitian ini menggambarkan bagaimana representasi kriminalitas Pink Panther dalam film dokumenter Smash & Grab. Smash & Grab merupakan film dokumenter yang dibuat pada tahun 2013 dengan genre dokumenter, menuai sebanyak $18,765sepanjang penayangan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui representasi kriminalitas Pink Panther dalam film dokumenter Smash & Grab. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan menggunakan metode semiotika John Fiske. Subjek dalam penelitian ini adalah film dokumenter Smash & Grab, sedangkan objek dalam penelitian ini adalah representasi kriminalitas Pink Panther dalam film dokumenter Smash & Grab. Hasil penelitian ini menemukan representasi kriminalitas Pink Panther yang terjadi melalui representasi kriminalitas oleh tokoh Pink Panther sesungguhnya.