Mirah Darmayanty, I Gusti Ayu
Pusat penelitian & Pengabdian Kepada Masyarakat STP Nusa Dua Bali

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

-FAKTOR PENDORONG PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN ATRAKSI WISAATA: KASUS PURI ANYAR KERAMBITAN Mirah Darmayanty, I Gusti Ayu
JURNAL KEPARIWISATAAN Vol 11 No 1 (2012): Jurnal Kepariwisataan
Publisher : Pusat penelitian & Pengabdian Kepada Masyarakat STP Nusa Dua Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah memahami phenomena partisipasi masyarakat  dalam pengembangan atraksi wisata di Puri Anyar Kerambitan, Tabanan, Bali Sebagai sebuah penelitian kualitatif, penelitian ini difokuskan pada bentuk,faktor-faktor penyebab pentingnya partisipasi masyarakat dalam pengembangan atraksi wisata. penelitian ini didasarkan pada teori partisipasi,pariwisata berbasi masyarakat dan teori hegemomi.