Upajiwa : Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Manajemen Daulat Rakyat
Vol 3 No 1 (2019): UPAJIWA: Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Manajemen Daulat Rakyat

Pengaruh Pendidikan, Keterampilan, dan Kedisiplinan kerja Terhadap Kinerja Pengrajin Pada Sentra Industri Perak di Kotagede Yogyakarta

D, Oktavia Shinta (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Apr 2019

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pengaruh variabel pendidikan, keterampilan, dan kedisiplinan kerja terhadap kinerja. Populasi penelitian berjumlah 139 pengrajin perak yang ada dalam wilayah sentra industri perak di Kotagede Yogyakarta yang diambil sebagai sampel sebanyak 39 pengrajin.Teknik pengambilan sample yang digunakan adala accidental sampling. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dan teknik analisis data menggunakan analisis regresi berganda.Hasil penelitian menunjukkan  pendidikan (X1) berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja, keterampilan (X2) berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja, kedisiplinan kerja (X3) berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja, variabel pendidikan (X1), keterampilan (X2), dan kedisiplinan kerja (X3) berpengaruh secara simultan dan positif signifikan terhadap kinerja. Variabel yang paling dominan adalah kedisiplinan kerja dengan koefisien sebesar 0,711. Kata kunci : pendidikan, keterampilan, kedisiplinan kerja, kinerja.   ABSTRACT The purpose of this study was to describe the effect of work discipline variables on performance (4) the effect of variables of education, skills, and work discipline on. The population is 139 artisans of silver industry in Kotagede Yogyakarta, taken as a sample as much 39 artisans. Data collection using a questionnaire, while data analysis techiques using multiple regression analysis. The results showed  Education (X1) has a significant positive effect on performance, skills (X2) has a significant positive effect on performance, and work discipline (X3) has a significant positive effect on performance, educational variables (X1), skills (X2), and work discipline (X3) simultaneously and positively significant on performance and the most dominant variable is work discipline with a coefficient of 0.711. Keyword : Education, Skills, Work Discipline, and Performance.  

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

magistermanajemen

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Upajiwa merupakan publikasi yang diterbitkan dua kali dalam setahun pada bulan April dan Oktober oleh Program Studi Magister Manajemen, Fakultas Ekonomi Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta. Upajiwa menerbitkan artikel yang melaporkan hasil penelitian dan hasil pemikiran berupa gagasan, ...