Translitera : Jurnal Kajian Komunikasi dan Studi Media
Vol 5 No 2 (2017): September 2017

PARTISIPASI KELOMPOK SEPAKBOLA “PSP-- DALAM UPAYA PEMBINAAN ANAK USIA DINI UNTUK KEMAJUAN OLAHRAGA DI DESA PASIRAMAN

Indra Febry Ani (Unknown)
Hery Suprayitno (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Mar 2018

Abstract

Sepakbola adalah sebuah olahraga yang berbentuk permainan yang di mainkan 2 regu atau klub. Di Indonesia, sepakbola sangat populer dari anak kecil sampai orang tua menggemari olahraga satu ini. Dalam konteknya setiap negara harus memiliki sebuah Tim nasional yang akan mewakili negara dalam kancah internasional. Di Indonesia sendiri terdapat banyak klub yang tersebar dari desa hingga pusat kota. Salah satu klub yang berada di desa adalah PSP. Klub ini terletak di desa Pasiraman Kabupaten Blitar. Klub ini memiliki tujuan yang sama seperti klub lainnya, yaitu mengembangkan bibit usia muda guna untuk memperkuat tim nasional. Pembinaan usia muda sangat penting bagi olahraga nasional, hal ini guna untuk tetap menjaga prestasi agar tetap stabil atau bahkan meningkat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui partisipasi klub dalam pembinaan usia muda untuk kemajuan olahraga nasional. Hasil dari penelitian ini, yaitu cara pembinaan anak usia muda dalam bidang olahraga.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

translitera

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Memuat artikel hasil penelitian dan kajian kritis bidang komunikasi dan media mengenai ilmu-ilmu sosial dan politik, humaniora, komunikasi, media dan ...