An1mage Jurnal Studi Kultural
Vol 4 No 2 (2019): An1mage Jurnal Studi Kultural

Tinjauan Awal: Revitalisasi Bahasa Bisaya di Perbatasan Brunei Darussalam dan Limbang Sarawak, Malaysia

Alas, Yabit (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2019

Abstract

Budaya ngayau atau berburu, memproteksi area dari gangguan lawan bahkan bila diperlukan memenggal kepala pengganggu yang berasal dari suku lainnya, dan bahkan kepala tersebut dijadikan hiasan sebagai bukti ngayau  Budaya Dayak seiring perkembangan zaman mengalami transformasi nilai, dari sakral ke komersial dan sebaliknya. Budaya adalah nilai, nilai tersebut dapat dikonversikan ke bentuk baru sesuai keperluan, yaitu untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari, tak elak suatu budaya yang sesuai akan diperlukan berubah guna mengayomi masyarakat itu sendiri ke depannya, sehingga membuka potensi adanya transformasi dan komodifikasi sesuai keperluan, hal ini juga terjadi di Suku Dayak yang diterapkan pada budaya Ngayau dan upacara Mara.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

ajsk

Publisher

Subject

Arts Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

An1mage Jurnal Studi Kultural (AJSK ISSN: 2477-3492) menerima karya yang kritis, menguak mitos, membantu yang lemah dan terpinggirkan (termarginalkan) dalam melawan balik dari ketertindasan. Mayoritas belum tentu kuat, minoritas belum tentu lemah dan terpinggirkan. Mari membangun bangsa dengan ...