Berbagai kegiatan sesuai dengan konsep teori mengenai asuhan kebidanan masyarakat yaitu mulai dari kegiatan pengkajian data, perencanaan yang dilakukan bersama-sama dengan masyarakat hingga pada kegiatan implementasi dari rencana intervensi yang telah disepakati bersama. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui cara menstimulasi perkembangan bayi usia 0-6 bulan sehingga perkembangannya optimal. Hasil dari Kegiatan ini adalah dapat mengetahui pelatihan perkembangan stimulasi bayi usia 0-6 bulan pada ibu primipara.
Copyrights © 2015