Jurnal Manajemen dan Bisnis Sriwijaya
Vol 7, No 13 (2009): Jurnal Manajemen dan Bisnis Sriwijaya

PENGARUH LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP TINGKAT PENGUNGKAPAN SUKARELA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

Ermadiani Ermadiani (Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya)



Article Info

Publish Date
14 Jan 2009

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana kondisi dari suatu perusahaan pada suatu masa laporan. Maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh dari likuiditas, solvabilitas, dan ukuran perusahaan terhadap tingkat pengungkapan sukarela pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI.Hasil penelitian menunjukkan variabel likuiditas dan solvabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap tingkat pengungkapan sukarela. Namun pada variabel ukuran perusahaan, memberikan pengaruh secara nyata terhadap tingkat pengungkapan sukarela.Kata kunci : Likuiditas, Solvabilitas, ukuran perusahaan, tingkat pengungkapan suakrela

Copyrights © 2009