Jurnal Matematika UNAND
Vol 3, No 3 (2014)

PENYELESAIAN MASALAH PEMROGRAMAN LINIER BILANGAN BULAT MURNI DENGAN METODE REDUKSI VARIABEL

Pesti Novtaria (Unknown)
Susila Bahri (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2016

Abstract

Pemrograman linier bilangan bulat merupakan bagian dari pemrograman linier dimana semua atau beberapa variabel keputusan berupa bilangan bulat. Pemrograman linier bilangan bulat murni adalah salah satu bentuk dari pemrograman linierbilangan bulat. Dalam penelitian ini akan dibahas bagaimana menyelesaikan masalahpemrograman linier bilangan bulat murni dengan menggunakan metode reduksi variabel.Penyelesaian masalah pemrograman linier bilangan bulat murni dengan menggunakanmetode reduksi variabel menghasilkan solusi optimal dengan semua variabel keputusanberupa bilangan bulat yang perhitungannya lebih mudah dan sederhana. Hal ini diperlihatkan melalui beberapa contoh yang diberikan.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

jmua

Publisher

Subject

Computer Science & IT Mathematics

Description

Fokus dan Lingkup dari Jurnal Matematika FMIPA Unand meliputi topik-topik dalam Matematika sebagai berikut : Analisis dan Geometri Aljabar Matematika Terapan Matematika Kombinatorika Statistika dan Teori ...