Jurnal Matematika UNAND
Vol 5, No 1 (2016)

SUATU KAJIAN TENTANG HIMPUNAN LUNAK KABUR (FUZZY SOFT SET) DAN APLIKASINYA

Prima Putri Adha Utami (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2016

Abstract

Abstrak. Dalam paper ini dikaji tentang teori himpunan lunak kabur beserta operasioperasinya.Kemudian didenisikan operator fuzzy soft aggregation yang dapat diterapkandalam proses pengambilan keputusan. Terakhir diberikan contoh yang menunjukkanbahwa metode ini dapat diaplikasikan pada masalah yang mengandung ketidaktentuan.Paper ini mengkaji kembali referensi [2].

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jmua

Publisher

Subject

Computer Science & IT Mathematics

Description

Fokus dan Lingkup dari Jurnal Matematika FMIPA Unand meliputi topik-topik dalam Matematika sebagai berikut : Analisis dan Geometri Aljabar Matematika Terapan Matematika Kombinatorika Statistika dan Teori ...