Jurnal Matematika UNAND
Vol 2, No 4 (2013)

KARAKTERISASI SUATU IDEAL DARI SEMIGRUP IMPLIKATIF

Elva Susanti (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2013

Abstract

Semigrup Implikatif S merupakan suatu himpunan terurut parsial yang bersifat semigrup, semigrup terurut parsial secara negatif (NPO semigrup) dan NPO semigrup komutatif. Selanjutnya didefinisikan himpunan S(u, v) = {z ∈ S|u ∗ (v ∗ z) = 1},kemudian dari definisi tersebut dapat ditentukan idealnya apabila memenuhi hukum distributif kiri. Ideal merupakan suatu himpunan bagian dari S yang semigrup implikatifdengan memenuhi sifat-sifat tertentu. Pada makalah ini akan dikaji tentang Ideal dariSemigrup Implikatif, karakteristik dari ideal dan juga diberikan beberapa contoh darisemigrup implikatif yang selanjutnya ditentukan idealnya.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

jmua

Publisher

Subject

Computer Science & IT Mathematics

Description

Fokus dan Lingkup dari Jurnal Matematika FMIPA Unand meliputi topik-topik dalam Matematika sebagai berikut : Analisis dan Geometri Aljabar Matematika Terapan Matematika Kombinatorika Statistika dan Teori ...