Abstrak. Dalam artikel ini akan dikaji masalah realisasi positif stabil asimtotik darisuatu fungsi transfer yang memuat pole kompleks konjugat. Syarat perlu dan cukupuntuk eksistensi realisasi positif stabil asimtotik disajikan.Kata Kunci: Sistem linier diskrit, pole kompleks konjugat, realisasi positif stabil asimtotik
Fokus dan Lingkup dari Jurnal Matematika FMIPA Unand meliputi topik-topik dalam Matematika sebagai berikut : Analisis dan Geometri Aljabar Matematika Terapan Matematika Kombinatorika Statistika dan Teori ...