Surfer girl merupakan salah satu merek produk pakaian wanita muda yang diwujudkan dalampencitraan kehidupan sosial tiga wanita muda muda yang gemar beraktivitas di pantai Kuta Bali.Dalam proses branding Surfer girl melakukan publikasi iklan, salah satunya iklan pakaiansurfer girl "Summer Holiday @Grand Kota Surabaya". Iklan tersebut di duga menampilkannilai-nilai budaya kaum hippies dalam tampilan komunikasi visualnya. Tujuan menelaah unsurnilai-nilai budaya dalam iklan akan ditelaah dengan pendekatan semiotika visual yanginterpretatif, melalui proses metode image board/mood board dalam penggalian data informasi.Harapan terhadap hasil penelaahan iklan pakaian surfer girl "Summer Holiday @Grand KotaSurabaya" dapat mengungkap sisi positif dan negatif nilai-nilai budaya pada kaum Hippiesterhadap pencitraan kawula muda di Indonesia.
Copyrights © 2016