PSIKOVIDYA
Vol 18 No 1 (2014)

Hubungan Antara Pengetahuan Tentang HIV/ AIDS Dan Pencarian Sensasi Dengan Perilaku Seksual Beresiko HIV/ AIDS Pada Mahasiswa Pariwisata di Kota Malang

Nadya Andromeda (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Mar 2017

Abstract

Secara teoritis, perilaku seksual yang beresiko terjangkiti HIV/ AIDS dapat diramalkan dengan mengetahui tingkat pengetahuan HIV/ AIDS dan traits pencarian sensasi- nya. Tingkat pengetahuan tentang HIV yang kurang memadai dan traits pencarian sensasi yang tinggi tentunya akan diikuti oleh perilaku seksual beresiko pula. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan tentang HIV/AIDS dan tingkat pencarian sensasi mahasiswa pariwisata dengan perilaku seksual beresiko HIV/AIDS.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

psikovidya

Publisher

Subject

Humanities

Description

PSIKOVIDYA adalah jurnal yang diterbitkan oleh Fakultas Psikologi Universitas Wisnuwardhana Malang. Psikovidya terbit dua kali setahun dengan P-ISSN: 0853-8050, E-ISSN: 2502-6925. Psikovidya merupakan publikasi ilmiah resmi yang menerbitkan tulisan hasil penelitian yang mencakup berbagai bidang ...