Remaja dapat bergaya hidup dengan baik maka diharapkan interaksi sosial pada remaja dapat meningkat, sedangkan remaja tidak dapat berjalan secara efektif maka akan menurunkan interaksi sosialnya. Metode pengumppmlan data menggunakan metode skala dan kuesioner. Hasil perhitungan regresi didapat Freg = 1, 339 dengan P = 0, 253 dinyatakan tidak signifikan, tetapi tidak ada hubungan antar gaya hidup (X) dan interaksi sosial (Y) pada remaja di SMA Wisnuwardhana Malang. maka diperoleh r -0,173 dengan p = 0,315, sehigga dinyatakan tidak signifikan berarti tidak ada pengaruh antara penggunaan facebook dengan interaksi sosial. Kata Kunci: Gaya Hidup Modern, Interaksi Sosial, Pada Remaja
Copyrights © 2017