Jurnal Ilmu Komputer dan Bisnis
Vol 6 No 1 (2015)

Perancangan Sistem Informasi Jual-Beli Spare Part Alat Berat di Toko Caturindo Primatec Sejati Menggunakan Visual Basic 2005

Pratiwi, Dian (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 May 2015

Abstract

Caturindo Primatec Sejati merupakan sebuah toko yang bergerak dalam bidang usaha penjualan – pembelian spare part heavy equipment (suku cadang alat berat). Dimana setiap harinya diperlukan pencatatan data-data transaksi yang terjadi di toko. Adapun sistem yang dipakai dalam aktifitas setiap hari masih menggunakan sistem pencatatan manual, baik dalam pengolahan data penjualan, pembelian, pengontrolan stok dan penyajian laporan. Sehingga sering terjadi duplikasi data stok barang dan keterlambatan dalam penyajian laporan ke pimpinan secara akurat.Untuk mengatasi hal tersebut dirancang sebuah sistem yang terkomputerisasi menggunakan bahasa pemrograman berbasis visual basic yang dimana nantinya bermanfaat bagi penulis dan caturindo dalam menjalankan usahanya.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jikb

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal ini terbit dua kali setahun pada bulan Mei dan November berisi artikel tulisan ilmiah dalam bentuk hasil-hasil penelitian dan non penelitian, kajian analitis, aplikasi teori dan review tentang masalah-masalah bisnis, sistem informasi, dan komputer akuntansi baik di lembaga eksekutif, ...