Para pemuda-mahasiswa mempunyai peluang dan tantangan yang cukup kondusif untuk dijawab dan dieksplorasi bagi kejaayaan masa depan Komunitas ASEAN khususnya dan dunia global pada umumnya hidup dalam satu entitas dalam toleransi serta nilai dan norma ketimuran berbasis Asia yang taat hukum, demokratis dan harmoni dengan lingkungan internal dan eksternal. Oleh karena itu perlu kereatifitas, inisitiatif, tingkatkan skill, illmu pengetahuan dan teknologi, daya saing, disiplin dan nilai menghargai prestasi dan kerja keras serta sungguh-sungguh. Semua itu dalam kerangka menuju kepada komunitas ASEAN dalam satu visi, satu identitas dan satu komunitas
Copyrights © 2014