Jurnal Industri Kreatif (JIK)
Vol 2, No 1 (2018): Jurnal Industri Kreatif (JIK)

Analisa Kepuasan Masyarakat Terhadap Pelayanan Pengangkutan Sampah PT. Sacor Mandiri Jaya Di Komplek Perumahan Greentown Bengkong

Setyabudhi, Albertus Laurensius (Unknown)
Larisang, Larisang (Unknown)
Hutauruk, Sabam Mauliate (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2018

Abstract

Penelitian yang berjudul ?Analisa Kepuasan Masyarakat Terhadap Pelayanan Pengangkutan Sampah PT. Sacor Mandiri Jaya di Komplek Perumahan Greentown Bengkong ? bertujuan untuk mengetahui kepuasan masyarakat terhadap pelayanan yang diberikan oleh PT. SMJ dan faktor-faktor yang??????? mempengaruhi kepuasan masyarakat. Dalam??????????? pelayanan pengangkutan sampah memberikan suatu dorongan kepada masyarakat untuk menjalin ikatan yang kuat dengan PT. SMJ. Penelitian ini mengukur 5 variabel kualitas jasa yakni : Reliability, Responsiveness, Assurance, Emphaty dan Tangibles. Hasil dari metode Importance Performance Analysis (IPA) bahwa pelayanan pengangkutan sampah PT. Sacor Mandiri Jaya dari 70 kartu keluarga memiliki interval 80% - 100% (kategori sangat puas). Sedangkan faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan masyarakat atau kurang pentingnya masyarakat, tidak memberikan pelayanan penuh kepada masyarakat perumahan komplek greentown bengkong. Artinya atribut- atribut? ?yang?? dianggap? ?penting? ?oleh? ?masyarakat? ?perumahan? ?komplek? ?greentown? ?telah dilaksanakan dengan baik tetapi pelaksanaannya belum sesuai harapan. Karena kepuasan masyarakat perumahan komplek greentown bengkong terhadap pelayanan pengangkutan sampah PT. Sacor Mandiri Jaya perlu dipertahankan pelaksanaannya.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JIK

Publisher

Subject

Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Jurnal Industri Kreatif (JIK) yang memiliki E-ISSN 2597-8950 merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Sekolah Tinggi Teknik Ibnu Sina Batam untuk pengembangan Program Studi Teknik Industri Sekolah Tinggi Teknik Ibnu Sina Batam, dan sebagai ...