Prosiding Seminar Nasional Teknik Mesin
2019: Prosiding Seminar Nasional Teknik Mesin 2019

Kinerja Safety Device Pada Engine Caterpillar 3066

Amanulloh, Muhammad Iqbal (Unknown)
Anderson, Moses Sintong (Unknown)
Apriyana, Asep (Unknown)
Rahayu, Minto (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Oct 2019

Abstract

Penerapan safety device bertujuan untuk merangkai komponen safet device pada Engine Caterpillar 3066 di bengkel Teknik Alat Berat, Politeknik Negeri Jakarta. Safety device ini akan dijadikan sebagai media pembelajaran bagi mahasiswa Teknik Alat Berat untuk mengetahui kinerja safety device. Hal ini dilakukan karena Safety device pada engine Caterpillar 3066 sebelumnya tidak ada di bengkel Teknik Alat Berat. Dengan metode rekayasa dan aplikatif, hasil penelitian ini berupa alat safety device pada engine Caterpillar 3066 yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran, dengan kinerja baik artinya tiga indicator yaitu engine over speed, low oil pressure dan high water temperature bekerja sesuai dengan spesifikasi.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

sntm

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Control & Systems Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Materials Science & Nanotechnology Mechanical Engineering

Description

Seminar Nasional Teknik Mesin PNJ melibatkan banyak pihak yang dipandang dapat mewakili peran akademisi, peneliti, praktisi industri, dan pengusaha. Lebih jauh, seminar ini diharapkan mampu menjadi inspirasi dan motivasi bagi mahasiswa dan atau lulusan untuk tidak hanya mampu melakukan penelitian ...