Jurnal Politikom Indonesiana
Vol 2 No 2 (2017): Jurnal Politikom Indonesiana

Dampak Media Online Terhadap Perkembangan Media Konvensional

nurkinan nurkinan (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2017

Abstract

ABSTRAK MEDIA sosial (social media) atau media online telah menjadi bagian dari kehidupan manusia modern saat ini.Pesatnya perkembangan internet beberapa tahun belakangan, ternyata membawa dampak tersendiri bagi mediakonvensional lainnya, termasuk surat kabar. Dampak media online terhadap media cetak sangat terasa, fakta dilapangan saat ini yang penulis temukan sudah sangat jarang orang membeli koran untuk membaca berita, yangmembeli hanya kalangan tua saja, sedangkan kalangan muda lebih memilih meda sosial, karena fasilitas internetpada handpone cerdas membuat masyarakat lebih mudah mengakses informasi. Berita dari media sosial bisamemberikan informasi yang sangat cepat melalui teks, foto dan video, membuat khalayak lebih memilih media inidaripada media konvensional (media cetak) dalam mengakses informasi. Kata Kunci : Media Sosial dan Media Konvensional

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

politikomindonesiana

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Politikom Indonesiana, adalah jurnal yang diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Singaperbangsa Karawang. Jurnal ini berisi tentang kajian-kajian Ilmu Pemerintahan, Ilmu Politik dan Ilmu Komunikasi. Melalui kerjasama UNSIKA dan UNPAD, maka jurnal Politikom ...