Tulisan ini difokuskan pada kajian tentang strategi pemimpin dalam mengimplementasikan quality manajemen di perguruan tinggi. Ada dua faktor mengenai pentingnya strategi perbaikan mutu pendidikan yang diharapkan. Pertama, strategi pembangunan pendidikan cenderung bersifat input oriented. Kedua, pengelolaan pendidikan cenderung macro-oriented yang diatur oleh jajaran rektorat tingkat atas.
Copyrights © 2019