Jurnal Penelitian Enjiniring Fakultas Teknik Unhas
Vol 21 No 1 (2017)

Penempatan Photovoltaic yang Optimal Menggunakan Metode Continuation Power Flow

Sitti Marwah Rachman (Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Hasanuddin)
Muhammad Bachtiar Nappu (Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Hasanuddin)
Ardiaty Arief (Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Hasanuddin)



Article Info

Publish Date
31 May 2017

Abstract

Makalah ini menyajikan sebuah metode aliran daya untuk memperkirakan lokasi penempatan pembangkit Photovoltaic (PV) yang optimal pada sistem distribusi. Metode ini sebagai metode untuk mengindentifikasi bus sistem yang paling sensitif. Pada Analisis dan simulasi ini dilakukan pada 44 bus, 47 line, dan 7 generator. Adapun efek penempatan PV yang tepat dengan metode Continuation Power Flow (CPF) adalah dapat meningkatkan profil tegangan dan dapat mengatasi ketidakstabilan tegangan, sehingga analisis dan evaluasi kestabilan tegangan dapat terlihat pada kondisi sebelum dan sesudah penambahan PV. Penelitian ini mengidentifikasi daerah-daerah yang memiliki radiasi matahari yang baik dari SOLARGIS data. Daerah yang memiliki irradiance yang baik menjadi input PV. Dari hasil analisa power flow menemukan daerah yang memiliki irradiance yang baik dan sensitivitas yang baik, dan bisa direkomendasikan untuk penempatan PV untuk membantu pelayanan beban yang semakin meningkat tiap tahunnya.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jpe

Publisher

Subject

Engineering

Description

Jurnal Penelitian Enjiniring (JPE) merupakan media publikasi ilmiah untuk hasil-hasil inovasi terkini dalam bidang kajian dan rekayasa ilmu pengetahuan dan teknologi keteknikan. JPE diterbitkan dalam dua bahasa dunia (bi-lingual), yaitu Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. Berbagai bidang ilmu yang ...