Nappu, Muhammad Bachtiar
Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Hasanuddin

Published : 7 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

Perancangan Dispatch Daya Aktif Sistem Kelistrikan Sulselrabar untuk Mengatasi Pengaruh PLTB Fatmawati Azis; Ardiaty Arief; Muhammad Bachtiar Nappu
Jurnal Penelitian Enjiniring Vol 21 No 1 (2017)
Publisher : Center of Techonolgy (COT), Fakultas Teknik, Universitas Hasanuddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (344.954 KB) | DOI: 10.25042/jpe.052017.08

Abstract

Sistem kelistrikan Sulselrabar adalah sistem terinterkoneksi dari bagian Sulawesi selatan, tenggara, dan barat. Sistem ini didominasi oleh pembangkit termal dan hanya ada beberapa pembangkit hidro. Pembangkit termal ini tentunya menggunakan bahan bakar dari fosil yang merupakan sumber energi tak terbarukan yang akan berdampak pada biaya operasional yang mahal dan emisi lingkungan. Energi listrik dengan menggunakan sumber energi yang dapat diperbaharui menjadi satu-satunya solusi cerdas untuk hal ini. Pemerintah dalam programnya untuk membebaskan Indonesia dari emisi membangun kembali pembangkit listrik tenaga bayu (PLTB) di Kabupaten Sidrap Sulawesi Selatan dan PLTB Jeneponto. Tenaga angin yang digunakan PLTB memiliki kecepatan yang tidak selamanya konstan. Kemungkinan terjadinya fluktuasi kecepatan angin sangat tidak bisa dielakkan dan tidak boleh diremehkan. Hal tersebut tentunya akan mempengaruhi kestabilan sistem pada saat kedua PLTB tersebut masuk ke sistem interkoneksi. Penelitian ini dibuat untuk mengatasi permasalahan tersebut dengan merancang sistem kendali menggunakan fuzzy logic controller (FLC) untuk mempertahankan kestabilan sistem. Hasil penelitian menunjukkan bahwa FLC ini mampu mengontrol dampak perubahan kecepatan angin terhadap output PLTB dan pembangkit listrik tenaga termal (PLTT). Hasil pengontrolan FLC ketika kecepatan angin berada pada level sangat rendah 0-0.8 m/s maka output PLTB juga berada pada level sangat rendah 0 kW dan output PLTT berada pada level sangat tinggi 56.000 kW, namun sebaliknya ketika kecepatan angin berada pada level sangat tinggi 8.3-8.4 m/s maka output PLTB juga berada pada level sangat tinggi 2500 kW dan sebaliknya output PLTT berada pada level sangat rendah 5000 kW.
Penempatan Photovoltaic yang Optimal Menggunakan Metode Continuation Power Flow Sitti Marwah Rachman; Muhammad Bachtiar Nappu; Ardiaty Arief
Jurnal Penelitian Enjiniring Vol 21 No 1 (2017)
Publisher : Center of Techonolgy (COT), Fakultas Teknik, Universitas Hasanuddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (594.384 KB) | DOI: 10.25042/jpe.052017.10

Abstract

Makalah ini menyajikan sebuah metode aliran daya untuk memperkirakan lokasi penempatan pembangkit Photovoltaic (PV) yang optimal pada sistem distribusi. Metode ini sebagai metode untuk mengindentifikasi bus sistem yang paling sensitif. Pada Analisis dan simulasi ini dilakukan pada 44 bus, 47 line, dan 7 generator. Adapun efek penempatan PV yang tepat dengan metode Continuation Power Flow (CPF) adalah dapat meningkatkan profil tegangan dan dapat mengatasi ketidakstabilan tegangan, sehingga analisis dan evaluasi kestabilan tegangan dapat terlihat pada kondisi sebelum dan sesudah penambahan PV. Penelitian ini mengidentifikasi daerah-daerah yang memiliki radiasi matahari yang baik dari SOLARGIS data. Daerah yang memiliki irradiance yang baik menjadi input PV. Dari hasil analisa power flow menemukan daerah yang memiliki irradiance yang baik dan sensitivitas yang baik, dan bisa direkomendasikan untuk penempatan PV untuk membantu pelayanan beban yang semakin meningkat tiap tahunnya.
Simulasi Under-Voltage Load Shedding dengan Masuknya Integrasi Pembangkit Listrik Tenaga Angin Wisna Saputri Alfira WS; Muhammad Bachtiar Nappu; Ardiaty Arief
Jurnal Penelitian Enjiniring Vol 21 No 2 (2017)
Publisher : Center of Techonolgy (COT), Fakultas Teknik, Universitas Hasanuddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (802.469 KB) | DOI: 10.25042/jpe.112017.09

Abstract

Simulasi Under Voltage Load Shedding (UVLS) dengan mempertimbangkan integrasi pembangkit listrik tenaga bayu (PLTB). PLTB yang akan diintegrasikan ke dalam sistem interkoneksi Sulawesi Selatan milik PT. PLN (Persero) berada di daerah Sidrap sekitar 70 MW dengan menggunakan 30 turbin angin, menghasilkan 2,5 MW per turbin dan di daerah Jeneponto sekitar 62,5 MW dengan jumlah turbin angin yang sama. Kondisi angin yang berbeda dapat mempengaruhi sistem tenaga yang menyebabkan gangguan besar atau kecil, baik dalam pelepasan generator atau jalur transmisi. Berdasarkan permasalahan ini, penelitian ini bertujuan untuk melakukan simulasi pada daerah yang mengalami jatuh tegangan saat WPP berada di sistem Sulawesi Selatan. Metode sensitivitas dinamis disajikan dalam makalah ini. Dari hasil simulasi dan analisis, diperoleh lokasi load shedding di Makale, Palopo dan Latuppa dapat menstabilkan tegangan sistem namun menyebabkan area Poso berada dalam kondisi over voltage.
Sosialisasi dan Workshop Robotika untuk Skala Pelajar Ida Rachmaniar Sahali; Muh. Bachtiar Nappu; Muh Anshar; Dewiani -; A. Ejah Umraeni Salam; Intan Sari Areni; Azran Budi Arief; Andani Achmad; Hasniaty -; Rhiza S. Sadjad; Merna Baharuddin
JURNAL TEPAT : Teknologi Terapan untuk Pengabdian Masyarakat Vol 3 No 2 (2020): Penguatan Aplikasi Teknologi untuk Masyarakat pada Masa Pandemi
Publisher : Faculty of Engineering UNHAS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25042/jurnal_tepat.v3i2.144

Abstract

The field of robotics is of great interest to students. This can be seen from the enthusiasm of SMP IT Ikhtiar students who want to take part in socialization activities and robotics workshops held by the Social Research Group, Cognitive Robotics and Advanced Artificial Intelligent Research Center, Electrical Engineering UNHAS. This activity provides knowledge about the basics and current applications of the field of Robotics and teaches students to be able to assemble simple robots using easily obtained electronic materials and components. The workshop was held semi-online where there were 6 (six) people consisting of teacher and student representatives who attended activities in the laboratory and there were also more than 50 students who attended virtually via teleconference. To be able to provide an understanding of robotics for students, it requires qualified external personnel who master the field of electrical engineering, especially robotics. From the comparison of the pre-test and post-test results before and after participating in the activity, it was obtained a significant increase in the knowledge of the students. In addition, students also succeeded in assembling robots using the materials and components that had been provided. As materials for the sustainability of the program, the robots assembled by students were then given to them to be studied again.
Sosialisasi Penggunaan ATM Beras Bagi Penduduk di Kelurahan Borongloe Ida Rachmaniar Sahali; Andani Achmad .; Rhiza S. Sadjad .; Faizal A. Samman .; Ansar Suyuti .; Salama Manjang .; Dewiani .; Muh. Anshar .; Gassing .; Yusran .; Ardiaty Arief .; Muh. Bachtiar Nappu .; Fighi S. Permadi .
JURNAL TEPAT : Teknologi Terapan untuk Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 1 (2022): Kebersamaan dalam Membangun Masyarakat Tangguh dan Gesit
Publisher : Faculty of Engineering UNHAS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25042/jurnal_tepat.v5i1.253

Abstract

The government has a rice distribution program as assistance for low-income communities to support food security. The distribution of rice has several problems including the wrong size, allocation, price, distribution time, and at the time of distribution it is vulnerable to crowds. Even though in the midst of the Covid-19 Pandemic, one way to prevent the transmission of the virus is to avoid crowds. For this reason, a Rice ATM is designed that can manage rice distribution using technology. Rice ATMs can also be used to distribute zakat or rice alms at Baznas or in mosques. Therefore, this service activity aims to socialize the Rice ATM and the procedures for its use to residents in Borongloe Village, Gowa Regency. The method begins with implementing ATM Rice then conducting outreach activities and giving questionnaires to determine the level of knowledge of the participants. From giving the questionnaire before the socialization activity, it was found that the majority of participants did not know about ATM Rice and after participating in the socialization activity, the majority of participants considered the use of ATM Rice to make it easier in terms of service.
Pelatihan Instalasi Listrik Rumah Tangga untuk Pemuda di Kecamatan Manggala Makassar sebagai Upaya Penciptaan Lapangan Kerja Baru Yusran Yusran; Andani Ahmad; Indar Chaerah Gunadin; Muh. Bachtiar Nappu; Ardiaty Arief; Intan Sari Areni; Hasniaty A; Ida Rahmaniar Sahali; Andini Dani Achmad
JURNAL TEPAT : Teknologi Terapan untuk Pengabdian Masyarakat Vol 3 No 1 (2020): Penguatan Masyarakat melalui Pemanfaatan Teknologi
Publisher : Faculty of Engineering UNHAS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (230.137 KB) | DOI: 10.25042/jurnal_tepat.v3i1.108

Abstract

The topic of community service activities is the Household Electrical Installation Training for Youth in Manggala District Makassar as an Effort to Create New Jobs. The method of activity is household electrical installation training with two approaches, theory and practice. The training was evaluated using the questionnaire method with closed questions. In general, the implementation of the training was considered to be going well. This is reflected in the responses of respondents in the training participant questionnaire Respondents who answered well were 28.6% and those who answered very well were 71.4%.
Sosialisasi Penggunaan ATM Beras Untuk Membantu Penyaluran Zakat Azran Budi Arief; Andani Achmad; Muh Anshar; Zaenab Muslimin; Merna Baharuddin; Ejah Umraeni Salam; Ansar Suyuti; Ida Rachmaniar S; Elyas Palantei; Syafruddin Syarif; Dewiani Dewiani; Ardiaty Arief; Ikhlas Kitta; Faizal A. Samman; Salama Manjang; Muh. Bachtiar Nappu; Gassing Gassing; Yusran Yusran; Rhiza S. Sadjad; Irwan Setiawan; Fighi S. Permadi
JURNAL TEPAT : Teknologi Terapan untuk Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 2 (2022): Mengembangkan Kehiodupan Masyarakat melalui Kesatuan dan Kekuatan
Publisher : Faculty of Engineering UNHAS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25042/jurnal_tepat.v5i2.291

Abstract

Zakat distribution is an activity that is often carried out around the community. At the time of distribution, of course, it takes a long time and can cause queues to be less efficient. To overcome all of that, an ID card-based Rice ATM was created to facilitate the distribution of zakat in the form of rice. By using microcontrollers, ultrasonic sensors, DC motors and web applications. This web application aims to record the identity of the community and also regulate the ration of rice distribution for each citizen. This service was carried out in Parang Bugisi Village, Tinggi Muzzle District, Gowa Regency, South Sulawesi Province. The method begins with conducting socialization activities and giving questionnaires. There were 4 questions used in the questionnaire to determine the level of knowledge of participants. Furthermore, the socialization participants can practice directly the use of Rice ATMs. From the results of the questionnaire before the socialization activity, the majority of participants did not know about the Rice ATM and after participating in the socialization activity, the majority of participants began to understand, it was seen that in the results of the questionnaire there was an increase in understanding of the way it works, benefits and users of the Rice ATM by 86%, 76%, 81% and 52%, respectively.