Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan
Vol 6, No 01 Mar (1996)

Efek Biologis dari Paparan Debu

Riyadina, Woro (Pusat Penelitian Penyakit Tidak Menular, Badan Litbang Kesehatan, Depkes RI)



Article Info

Publish Date
22 Sep 2012

Abstract

Debu yang setiap harinya kita hirup (dari udara luar baik di jalan, rumah, kantor maupun di tempat-tempat umum lainnya), dalam konsentrasi tinggi dan jangka waktu yang cukup lama akan membahayakan kesehatan manusia. Akibat penghirupan debu yang langsung dapat kita rasakan adalah rasa sesak dan keinginan untuk bersin atau batuk dikarenakan adanya gangguan pada saluran pernafasan. Ternyata paparan debu di udara selain mengganggu pernafasan, dapat pula memberikan   dampak   negatif   lain apabila ditinjau dari aspek biologisnya.

Copyrights © 1996






Journal Info

Abbrev

MPK

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Public Health

Description

Media Health Research and Development ( Media of Health Research and Development ) is one of the journals published by the Agency for Health Research and Development ( National Institute of Health Research and Development ) , Ministry of Health of the Republic of Indonesia. This journal article is a ...