Perkembangan teknologi microcontroller yang semakin pesat membuat aplikasi untuk dikembangkan sebagaisebuah karya-karya dibidang teknologi yang dapat membantu dan mempermudah kegiatan manusia. Peneliti melihatbahwa pekembangan teknologi sekarang ini terdapat banyaknya penggunaan sensor loadcell untuk mendeteksi beratpada benda. Banyaknya faktor yang mempengaruhi selisih berat antara timbangan digital dengan timbangankonvensional yang sangat signifikan. Oleh karena itu peneliti manganalisis penggunaan sensor loadcell untukmenghitung benda padat dan benda cair dan menanalisis sistem kerja serta efisiensi keakuratan pada sensor loadcelldalam melakukan perhitungan berat benda padat dan benda cair.Kata Kunci : Sensor Berat (Loadcell), Perbandingan Nilai Ukur, Efisiensi,Microcontroller
Copyrights © 2019