Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran IPA Indonesia
Vol 2, No 2 (2012)

ALIH KODE DAN CAMPUR KODE DALAM PEMBELAJARAN SAINS DI SD DOREMI EXCELLENT SCHOOL

Ni Made Yethi suneli (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Jul 2012

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan 1) macam-macam alih kode dan campur kode dalam pembelajaran sains di SD Doremi Excellent School; (2) faktor-faktor penyebab terjadinya alih kode dan campur kode dalam pembelajaran sains di SD Doremi Excellent School; (3) fungsi-fungsi alih kode dan campur kode dalam pembelajaran sains di SD Doremi Excellent School. Sumber data dalam penelitian ini adalah tuturan-tuturan yang digunakan guru maupun siswa dalam kegiatan belajar mengajar menggunakan dua bahasa yakni bahasa Inggris dan bahasa Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode observasi  dan metode wawancara.   Kata kunci: Alih kode, campur kode, pembelajaran sains

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

jurnal_ipa

Publisher

Subject

Education

Description

As an international, multi-disciplinary, peer-refereed journal, the scope of this journal is in learning and instruction area which provides a platform for the publication of the most advanced scientific researches in the areas of learning, development, instruction and teaching at Science Education. ...