Jurnal Penelitian Sains Teknologi
Volume 13, No. 1, April 2012

Pengembangan Model Penyaklaran Lampu Terpusat Berbasis Mikrokontroler dan Komputer

Handaga, Bana (Unknown)
Supriyono, Heru (Unknown)
Santoso, Widodo Budi (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Jun 2017

Abstract

Saklar manual yang dipakai pada sebuah gedung memiliki kekuranganyaitu pada selepas jam kerja petugas khusus harus jalan berkelilinguntuk mengecek apakah ada lampu yang belum dipadamkan. Tujuanpenelitian ini adalah untuk mengembangkan sebuah alat untukpenyaklaran lampu secara terpusat, yang dapat digunakan untukmenghidupkan atau mematikan lampu dan memonitornya dari jarakjauh berbasis sistem mikrokontroler dan personal computer (PC). Sistemberbasis mikrokontroler digunakan untuk mengukur besarnya arusyang mengalir kemudian mengirimkannya ke PC dan menghasilkanperintah untuk menghidupkan atau mematikan lampu. PC yang berisiprogram aplikasi mempunyai fungsi untuk menampilkan konsumsidaya berdasarkan arus yang diterima dari sistem mikrokontrolersecara real time dan mempunyai fasilitas saklar dan tombol virtualyang bisa digunakan untuk menghidupkan atau mematikan lampu.Pengujian dilakukan dengan dua tahap: pengujian per blok danpengujian keseluruhan. Hasil pencatatan daya pada PC dicocokkandengan perhitungan secara teoritis untuk rentang waktu sekitar 3minggu pengamatan secara kontinyu untuk mengecek akurasinya. Hasilpengujian menunjukkan lampu bisa dihidupkan dan dipadamkandengan menggunakan tombol program aplikasi. Tampilan daya di PCmempunyai kecocokan dibandingkan dengan perhitungan secarateoritis.

Copyrights © 2012